

IMPLEMENTASI PROGRAM
Demi menyukseskan pembelajaran siswa yang maksimal, Surala melibatkan orang tua, guru, dan manajemen Lembaga dalam setiap prosesnya.
GOAL DALAM KELAS SURALA
1
Meningkatkan “Karakter” (Disiplin)
2
Meningkatkan “Kebiasaan Belajar” (Kemandirian Belajar)
3
Pembelajaran Individu (Materi)
4
Latihan yang sesuai dengan kemampuan siswa
5
Meningkatkan interaksi antara siswa dengan guru


Surala Tour untuk Siswa SD Muhammadiyah 7 Bandung

Pelatihan Fasilitator di SMK Mitra Industri MM2100

Baseline Test Siswa di SMK Mitra Industri MM2100

Sosialisasi Orang Tua di SD Ashfiya Bandung

Endline Test di SMPN 32 Semarang

Monitoring & Evaluasi Berkala Bersama Tim Jepang di SMPN 249 Jakarta
ALUR KERJASAMA
Sosialisasi program kepada lembaga dan pengajar

Penandatanganan Perjanjian Kerjasama

Pelatihan Guru, Sosialisasi Orang Tua

Penerbitan ID Belajar Siswa


1
Diskusi Implementasi
2
Baseline/Endline Test
3
Penyesuaian RPP
4
Implementasi
5
Evaluasi Berkala
1
Diskusi Implementasi
Surala akan berdiskusi dengan lembaga pelaksanaan terkait proses pembelajaran Surala. (Penyesuaian kondisi dan
keadaan lembaga)


2
Baseline/Endline Test
Tes dilaksanakan untuk melihat kemajuan kemampuan siswa sebelum dan setelah menggunakan Surala.
3
Penyesuaian RPP
Surala akan berdiskusi dengan pengajar untuk menyesuaikan rencana belajar yang akan diberikan kepada siswa


4
Implementasi
Laporan diberikan mingguan terkait dengan progress belajar siswa dan juga diakhir semester/tahun ajaran sesuai dengan keperluan masing-masing pihak
5
Evaluasi Berkala
Surala akan memberikan evaluasi yang berguna untuk perbaikan implementasi

LEMBAGA YANG TELAH BERMITRA DENGAN SURALA


















