Loading...

Surala Presents: Parents Appreciation Event

Oleh : Surala Ninja
Terupdate 15 May 2020


Photo Challenge Contest and Video Challenge Contest

Halo Ayah Bunda SuralaNinja!


Selama masa pembelajaran di rumah (Home-learning), tentunya Ayah/Bunda mempunyai tugas utama sebagai pendamping anak-anaknya belajar, khususnya saat belajar SuralaNinja!. sebagai bentuk penghargaan kepada Ayah/Bunda atas kerja kerasnya, Surala mengadakan satu acara "Photo Challenge Contest dan Video Challenge Contest". Berikut penjelasannya:


1. Peraturannya: Unggah foto atau video anda selama periode berlangsung di akun Facebook dan Instagram dengan menggunakan TAGAR yang tersedia dan TAG akun @suralaindonesia dan akun Sekolah anak anda ya. Sertakan tema dan cerita photo dan video tersebut.

(misalnya ‘Anak kesayanganku terlihat lebih senang belajar di rumah dengan SuralaNinja! ’ #suralaindonesia #suralaninja

#elearningingsurala #elearningmath @suralaindonesia @sekolahsurala ). Pastikan akun Instagram dan facebook anda harus terbuka atau tidak tergembok (Private), agar kami bisa melihat postingan anda.


Catatan (Syarat khusus photo: Resolusi kualitas terbaik lebih disukai, syarat khusus video: Maksimal 3 menit). 2. Penentuan Juara: Pada akhir periode, kami akan memantau dan meninjau setiap postingan para peserta. untuk memilih pemenangnya. Kami akan menilai foto dan video anda dari tema, kreativitas, dan orisinalitas, cerita, dan kualitas fotografi atau videografer.


3. Hadiah berupa e-voucher;

Juara 1 Poto Challenge : Rp. 300.000

Juara 2 Poto Challenge: Rp. 150.000

Juara 3 Poto Challenge: Rp. 150.000


Juara 1 Video Challenge: Rp. 300.000

Juara 2 Video Challenge: Rp. 150.000

Juara 3 Video Challenge: Rp. 150.000


Kami tunggu postingan anda, terimakasih.

Bagikan :

0 Komentar

Tinggalkan Komentar