Surala Trial Session
Oleh : Surala Ninja
Terupdate 03 Jun 2022
Surala Math Station
Halo Sobat Ninja! Anak-anak merupakan individu yang sangat menyukai teka-teki, sama hal-nya ketika menghadapi matematika, matematika juga bisa menjadi teka-teki yang menyenangkan untuk Si Kecil loh!
Tumbuh kembang yang cepat, menjadi waktu yang tepat untuk Parents memberi pelatihan khusus dalam mengarahkan perkembangannya. Matematika bisa menjadi pilihan yang tepat untuk Si Kecil, bukan hanya dari segi kepandaian dalam menghitung, tetapi juga memperluas pola pikirnya.
Untuk itu, kami memberikan kesempatan untuk mengikuti FREE TRIAL bersama Surala. Pendaftaran bisa diakses melalui QR code atau melalui WhatssApp kami.
0 Komentar
Tinggalkan Komentar